8 Cara Pengobatan untuk Anjing Alergi

Anjing merupakan salah satu hewan peliharaan yang sering di jumpai, baik di kota atau di kampung. Hewan berkaki empat ini adalah jenis peliharaan yang banyak di pilih. Mengapa? Karena anjing bukan saja bisa menjadi sekedar peliharaan dan menjadi teman di rumah. Akan tetapi anjing mempunyai peran lain di dalam lingkungan. Salah satunya untuk lembaga instansi […]

Tanda – tanda Penuaan Pada Anjing

Setiap pemilik hewan peliharaan tentu sudah memiliki perasaan atau hubungan emosional yang kuat dengan hewan yang dipeliharanya. Kondisi ini menjadikan setiap pemilik akan merasakan sedih ketika hewan peliharaan seperti anjing yang dimilikinya mulai memiliki usia tau atau mengalami penuaan. Hal ini dikarenakan dengan usianya yang semakin tua maka pemilik anjing sebentar lagi akan merelakan anjingnya […]

5 Cara Agar Anjing Tidak Takut

Dalam proses memilihara seekor hewan peliharaan tentu pemilik harus memahami beberapa cara yang benar agar hewan dapat dipelihara dengan baik. Salah satu hal yang mungkin perlu dipelajar setiap pemilik hewan peliharaan seperti anjing adalah cara membuatnya dapat beradaptasi dengan baik terhadap kondisi lingkungan barunya terutama jika anjing yang dipelihara tersebut masih memiliki usia muda. Anjing […]

5 Cara Agar Anjing Tidak Berisik yang Efektif

Anjing dikenal merupakan salah satu hewan peliharaan favorit yang banyak dimiliki oleh para pecinta binatang. Salah satu permasalahan yang dapat menimbulkan gangguan disekitar dari perilaku anjinga adalah kebiasannya yang memiliki gongongan atau suara cukup kerang yang mungkin dipandang berisik bagi orang disekitar tempat hidup anjing. Bagi pemilik anjing, kondisi tersebut tentu menimbulkan keadaan sungkan pada […]

Bagaimana Anjing Mendinginkan Tubuhnya?

Setiap pemilik hewan peliharaan tentu akan selalu memperhatikan perawatan terhadap hewan peliharaannya tersebut agar selalu dalam kondisi yang baik baik saja tanpa adanya masalah kesehatan yang menyebabkan kondisi berbahaya. Perawatan tersebut perlu meskipun setiap hewan memiliki mekanisme alami dalam mengatasi kondisi masalah pada tubuhnya sendiri. Berikut ini salah satu bentuk pertahanan diri dari anjing yang […]

10 Tips Memelihara Beagle

Beagle, adalah salah satu jenis ras dari anjing. Pernahkah sobat mendengar sebelumnya? atau mungkin saat ini sobat memelihara beagle? Beagle merupakan jenis anjing pemburu yang terkecil yang berasal dari Inggris. Di alam bebas, beagle hidup hutan dan di jaman lampau sering dimanfaatkan manusia untuk memburu hewan babi. Seiring perkembangan jaman, begale mulai banyak dipelihara sebagai […]

13 Jenis Penyakit Kulit pada Anjing

Anjing memiliki resiko terhadap kebersihan kulit baik itu karena faktor lingkungan yang kurang bersih maupun faktor nutrisi dan tertular anjing lain, sebab itu, pemilik anjing wajib memahami apa saja Jenis Penyakit Kulit pada Anjing untuk mencegah hal tersebut terjadi, berikut selengkapnya. 1. Alergi Dermatitis Jenis penyakit kulit pada anjing yakni reaksi alergi yang disebabkan oleh […]

7 Jenis Vaksin pada Anjing

Anjing adalah hewan yang rawan terkena virus penyakit baik itu terjadi karena kondisi kesehatan, lingkungan, hingga nutrisinya. Sebagai pemilik anjing, tentu menginginkan kesehatan yang terbaik untuk anjing peliharaannya, sebab itu perlu diketahui Jenis Vaksin pada Anjing untuk mencegah sejak dini sehingga anjing peliharaan tetap sehat dan aktif ceria. Berikut selengkapnya. 1. Vaksin Rabies Jenis vaksin […]

7 Jenis Penyakit Telinga Pada Anjing – Cara Mengatasi

Kesehatan hewan kesayangan memang paling utama, hingga membuat lupa akan kesehatannya sendiri. Jika melihat hewan kesayangan, seperti Anjing mengalami masalah pada kesehatan tubuhnya, tentu saja akan menimbulkan perasaan cemas tersendiri. Apalagi jika si Anjing mengalami masalah pada indera pendengarannya. Tanda-tandanya pun tak bisa ditebak begitu saja, pemilik harus membawa Anjing kesayangannya ke dokter hewan untuk […]

7 Jenis Sakit Mata Pada Anjing – Cara Mengatasi

Selayaknya kucing, anjing juga menjadi salah satu hewan peliharaan yang banyak di jumpai. Anda tentunya sering menjumpai berbagai jenis anjing, baik di lingkungan maupun di perkotaan. Banyak orang memelihara anjing lantaran lucu, tetapi di samping itu juga anjing adalah hewan cerdas. Bahkan melatihnya juga sangat gampang apabila majikan begitu tlaten. Anjing yang sudah terbiasa hidup […]