12 Efek Minyak Kayu Putih pada Kucing

Minyak kayu putih tentu bukan sesuatu yang asing bagi manusia, minyak kayu putih sering digunakan penenang di kala sakit mual atau ketika hamil, digunakan untuk meringankan masuk angin, dan penghangat tubuh di kala cuaca dingin. Nah sobat, beberapa pemilik kucing ternyata pernah menggunakan minyak kayu putih untuk kucing mereka yang salah satu manfaatnya dipercaya dapat […]

12 Efek Samping Suntik Kutu pada Kucing

Tiap pecinta kucing tentu menginginkan kucing yang dipelihara menjadi sosok hewan yang lucu, aktif, dan bersih sehingga enak dipandang dan menyenangkan untuk diajak bermain. Hal tersebut bisa didapatkan dengan cara rutin membersihkan tubuhnya sehingga terhindar dari segala masalah kulit yang slaah satunya adalah kutu. Kutu memang masalah yang menyebalkan bagi pemilik hewan terlebih bagi kucing […]

12 Efek Obat Penenang pada Kucing

Terdapat berbagai alasan untuk menenangkan kucing yang sobat miliki. Mungkin, kucing tidak bisa diajak bepergian, mudah stres saat dirawat dokter hewan atau penata profesional. Terdapat banyak cara untuk menenangkan kucing di situasi yang berat, baik menggunakan obat maupun tidak. Salah Satunya jika menggunakan obat penenang, sebelumnya sobat tentu membutuhkan resep dokter hewan untuk memperoleh obat […]

12 Efek Kebiri pada Kucing Jantan

Ada hal yang perlu diperhatikan pemilik kucing setelah melakukan proses kebiri. Kebiri merupakan langkah mengambil organ reproduksi testikel kucing jantan. Kebiri dilakukan melalui operasi dengan membiusnya terlebih dahulu oleh dokter hewan yang berkualifikasi. Nah sobat, tindakan tersebut memang menghindarkan kucing dari kesuburan sehingga ia tidak akan memiliki nafsu berlebihan ketika musim kawin dan tidak akan […]

12 Efek Madu pada Kucing

Sobat tentu mengetahui mengenai madu yang dihasilkan oleh lebah. Madu terkenal memiliki rasa yang lezat dan manis alami serta memberi banyak khasiat pada manusia, nah sobat, madu ternyata tidak hanya boleh dikonsumsi untuk manusia saja namun juga boleh diberikan pada kucing kesayangan yang sobat pelihara, dan khasiatnya pun tidak kalah besarnya dari khasiat yang bisa […]

12 Efek Samping Suntik Jamur pada Kucing

Menghilangkan jamur dengan cara suntik dipercaya merupakan cara yang paling praktis walaupun penggunaanya merupakan pilihan yang terakhir atau ketika kondisi tertentu yang bisa dikonsultasikan dengan dokter hewan terlebih dahulu. Biasanya dengan 2x suntikan, jamur kucing sudah hilang. Suntikan Ivermectin/ Ivomec/ doramecti diberikan di bawah kulit 0.5 cc untuk kucing usia 4 bulan keatas. Kucing yang […]

12 Efek Samping Parasetamol pada Kucing

Satu hal yang paling dikhawatirkan bagi pemilik kucing peliharaan kesayangan adalah ketika kucing peliharaan kesayangannya sakit. Pemilik kucing peliharaan kesayangan akan berupaya sebisa mungkin untuk dapat menyembuhkan kucing peliharaan kesayangannya. Tidak semua obat penurun panas dapat diberikan untuk kucing peliharaan kesayangan, jadi pemilik kucing peliharaan kesayangan harus mewaspadai pemberian obat obatan penurun panas pada kucing […]

12 Tips Agar Kucing tidak Stres

Jika Sobat menyadari adanya perubahan pada sikap kucing kesayangan peliharaan Sobat, kemungkinan besar kucing kesayanganpeliharaan Sobat sedang mengalami stres. Perubahan rutinitas yang kucing kesayangan peliharaan Sobat alami, seperti Sobat mempunyai binatang peliharaan baru, Sobat pergi berlibur atau membawanya ke dokter hewan, dapat menimbulkan kemarahan pada kucing kesayangan peliharaan Sobat. Stres yang di alami pada kucing […]

13 Cara Agar Luka Kucing Cepat Sembuh

Terluka pada kucing peliharaan tidak bisa sobat cegah sepanjang waktu, bisa terjadi kapan dan dimana saja.Seperti sobat, terluka pada kucing peliharaan penyebabnya bisa beragam seperti kecelakaan, tergores, gatal dan menggaruk berlebihan sehingga menyebabkan terluka dan lain sebagainya. Reaksi terhadap kondisi terluka tentu sakit, namun derajat sakitnya beragam.Sebagai pemilik kucing peliharaan tentu ada baiknya sobat memiliki […]

10 Cara Membuat Kucing Sakit Mau Makan

Kucing tidak mau makan menjadi permasalahan tersendiri untuk para pemilik kucing. Penyebab kucing tidak mau makan sedikit susah diketahui. Mungkin kalau sobat pembaca akan lebih mudah kita ketahui penyebab kenapa tidak mau makannya. Nah kalau kucing kucing tidak bisa berbicara bahasa sobat pembaca bukan? Kucing berbeda dengan hewan lain lho, ia bisa lebih rentan terkena […]