Kucing menjadi salah satu jenis hewan peliharaan yang banyak dipelihara karena bentuk fisik dan tingkah lakunya yang lucu. Sebagai pemilik kucing tentu memahami kebiasaan dan aktivitas yang dijalani oleh kucing peliharaannya sangat diperlukan sebagai bagian dari proses memelihara dan merawat. Kebiasaan kucing yang mungkin banyak diketahui oleh pemiliknya adalah terkait tidak menganggu kucing saat tidur. Berikut alasan tidak boleh mengganggu kucing tidur yang perlu diketahui dalam penjelasan di bawah ini.
Alasan tidak boleh mengganggu kucing tidur yang pertama adalah selama kucing tidur ada proses yang terjadi di dalam tubuhnya. Proses penting bagi kucing yang berlangsung dalam tubuhnya saat tidur tersebut adalah regenerasi dan perbaikan sel. Dengan proses tersebut maka kondisi tubuh yang bermasalah dapat berangsur angsur normal secara alami. Karena hal tersebut maka seringkali dapat dengan mudah kita temui kucing yang terluka atau sakit lebih suka untuk berbaring dan tidur guna mengembalikan kondisi tubunya. (Baca juga : tips kucing tidak keluar rumah)
Alasan ini berlaku untuk anak kucing yang sedang tidur dan tidak boleh diganggu hingga terbangun karena ada proses pembentukan otot dan tulang selama anakan kucing tersebut tidur. Dengan adanya pembentukan otot dan tulang yang merupakan salah satu tahapan perkembangan kucing maka sistem kekebalan tubuh pada kucing juga akan terbentuk dengan baik dan membantunya dalam mencegah berbagai jenis penyakit yang dapat terjadi pada kucing. Demi pertumbuhan anakan kucing yang baik maka jangan pernah menganggu dan membangunkan anak kucing yang sedang tidur. (Baca juga : bahaya kucing makan nasi)
Hal lainnya yang juga menjadi salah satu alasan kenapa kucing tidak boleh diganggu ketika tidur adalah karena dapat menyebabkan kucing menjadi marah. Kondisi marahnya kucing tersebut dapat memicu reaksi yang berbeda beda mulai dari kucing yang tiba tiba mencakar tangan pemiliknya atau kucing yang tiba tiba mengeong keras dan pergi. (Baca juga : cara menghilangkan kotoran pada kucing persia)
Kondisi lainnya yang juga dapat terjadi ketika kucing diganggu tidurnya adalah menjadikan kucing merasa tidak nyaman akibat adanya gangguan saat tidur. Kondisi tidak nyamannya kucing tersebut menyebabkan kucing bisa jadi akan keluar dari rumah dan tidak kembali lagi. (Baca juga : ciri ciri kucing anggora)
Alasan lain yang juga dapat menyebabkan kucing menjadi terganggu ketika tidur dan sebaiknya tidak dilakukan oleh pemilik kucing adalah karena kucing menjadi tidak suka dengan pemiliknya. Hubungan antara kucing dan pemilknya harus dibangun dengan baik agar proses perawatan dan pemiliharaan kucing berlangsung dengan lancar dan baik. (Baca juga : cara mengobati kucing tidak bisa jalan)
Menjadikan kucing berumur pendek juga merupakan salah satu bentuk alasan kenapa kucing sebaiknya tidak diganggu ketika tidur. Alasan tersebut lah yang menjadikan kenapa kucing rumahan lebih memiliki umur panjang ketika tidurnya sangat nyenyak dibandingkan kucing liar yang tidurnya tidak teratur.
Itulah beberapa penjelasan mengenai alasan tidak boleh menganggu kucing tidur yang perlu diperhatikan oleh setiap pemilik kucing. Dengan tidak menganggu kucing ternyata ada banyak hal positif yang bisa diperoleh.
Beberapa obat-obatan ini dapat membantu mengatasi kelinci yang kehilangan nafsu makan, baik obat yang terbuat…
Tidak seperti namanya, Lovebird tidak disarankan berdekatan atau hidup bersama dengan banyak burung diantaranya burung-burung…
Memiliki lebih dari satu burung dalam satu kandang bukanlah hal yang mustahil asalkan memperhatikan beberapa…
Burung hantu adalah salah satu burung yang banyak tersebar di Indonesia dengan jenis yang beragam,…
Siapa sangka hewan-hewan yang terlihat kalem ini dapat menjadi sangat berbahaya? Ketahui penyebabnya agar Anda…
Berbagai jenis hewan di dunia memiliki kemampuannya masing-masing sesuai dengan habitatnya, seperti hewan-hewan tercepat di…