Hewan yang hidup di laut dikatakan dapat bergerak lebih cepat daripada hewan di darat. Ada berbagai faktor yang mendukung pernyataan tersebut, bisa jadi karena elastisitas tubuh hewan laut atau karena gelombang yang dihasilkan dari gerakan renang. Terlepas dari kecepatan hewan laut yang lebih cepat dari hewan darat, inilah daftar hewan tercepat yang ada di laut! […]
Category: Ikan
Para pecinta ikan hias maupun kalangan awam pasti sudah tidak asing lagi dengan ikan mas koki, ikan mas koki dapat dibilang sebagai salah satu jenis ikan hias yang paling populer dan paling banyak dikenal. Ikan mas koki sendiri sudah memiliki peminat sejak dulu, hal ini dikarenakan warnanya yang indah dan mencolok serta tentunya karena tampilannya […]
Saat ini, peminat akuatik semakin meningkat. Hal ini tidak hanya menjadikan ikan hias yang memiliki peminat yang tinggi, melainkan juga komponen lain yang ada pada kolam atau akuarium juga menjadi fokus yang tidak kalah penting bagi pecinta ikan hias. Tanaman untuk kolam ikan dapat dibilang sebagai pelengkap yang tidak dapat dilewatkan. Karena selain untuk menambah […]
Ikan cupang pasti bukan lagi ikan yang sulit untuk dikenali, baik bagi para pecinta ikan hias maupun bagi orang yang masih awam dengan ikan. Ikan cupang telah populer dalam kurun waktu yang cukup lama. Ikan ini banyak dikenal dan diminati karena tubuhnya yang indah dan juga harganya yang variatif, terdapat varian ikan cupang yang dapat […]
Ikan arwana merupakan salah satu jenis ikan hias yang memiliki popularitas cukup tinggi. Bukan tanpa alasan, ikan ini memiliki tubuh yang cukup besar dan juga bentuk wajah yang khas dan membedakannya dari jenis ikan lainnya. Ikan arwana sendiri dibandrol dengan harga yang tergolong cukup tinggi di pasaran. Akan tetapi, meskipun banyak diminati dan memiliki harga […]
Para pecinta ikan hias pasti sudah tidak asing lagi dengan ikan molly, ikan hias air tawar dengan tubuh mungil ini banyak dijadikan pilihan bagi pecinta ikan hias. Bukan tanpa alasan, ikan molly banyak diminati karena selain tampilannya yang lucu dengan tubuh kecilnya, ikan ini juga memiliki harga jual yang variatif dan juga terkenal dengan kemudahannya […]
Semakin banyaknya peminat ikan hias membuat popularitas ikan guppy sebagai salah satu jenis ikan hias air tawar juga semakin meningkat. Ikan satu ini banyak diminati dan dijadikan pilihan bagi orang yang baru mulai memelihara ikan hias. Ikan guppy banyak diminati karena selain harganya yang terjangkau, ikan ini juga tidak memerlukan perawatan yang sulit dan mudah […]
Ikan hias memiliki pasar peminat yang terus bertambah dari waktu ke waktu. Memelihara ikan ikan hias banyak diminati karena dirasa dapat menghilangkan stres dan dan untuk mengisi rutinitas harian bagi sebagian orang. Hal ini sudah terbukti secara medis bahwa memelihara ikan dapat membantu mengatasi stres dan mengurangi kecemasan. Selain dari ikan, suara gemericik atau suara […]
Usaha ternak lele saat ini merupakan salah satu jenis usaha yang cukup menjanjikan. Maka, tidak heran apabila semakin banyak yang meminati bidang bisnis satu ini. Selama memelihara ikan lele, pasti terdapat berbagai kondisi yang dapat menghambat perkembangan dan berdampak pada kurang maksimalnya hasil dari ternak lele. Salah satu hal yang dapat berpengaruh yaitu kondisi kepala […]
Bagi para pecinta ikan hias, pasti sudah tidak asing lagi dengan penggunaan garam untuk akuarium maupun untuk kolam ikan. Garam yang digunakan untuk kolam ikan sendiri berbeda dengan garam dapur atau garam yang biasanya digunakan untuk memasak. Garam yang digunakan untuk kolam ikan hanya memiliki susunan kimia berupa NaCl atau Natrium klorida, berbeda dengan garam […]