Setiap memelihara berbagai hewan, selalu ada masalah yang mengintai. Tidak terkecuali memelihara burung. Mulai dari penyakit, stres hingga bulu burung yang rontok. Bulu burung sering kali disimbolkan sebagai keindahan dari burung itu sendiri. Warna-warnanya sangat menarik perhatian. Bulu juga berfungsi sebagai semacam jaket untuk menghangatkan tubuh. Menghindarkan burung dari hipotermia. Namun, apa yang terjadi jika […]
Tag: Merawat Burung
Burung Sun Conure atau dikenal dengan burung Parrot memiliki paruh yang bengkok dan panjang tubuh sekitar 30 cm dengan berat dari 100 hingga 200 gram. Burung ini cocok dipelihara untuk orang tua maupun anak muda. Burung yang masuk dalam genus Aratinga ini berasal dari Amerika Tengah, Amerika Selatan, Meksiko, serta ada juga yang ditemukan di […]
Burung hantu merupakan sekelompok burung yang tergolong ke dalam anggota ordo Strigiformes. Burung ini juga termasuk golongan burung buas (karnivora, pemakan daging) dan menjadi spesies hewan malam (nokturnal). Namun tenang saja, ada cara menjinakkan burung hantu dengan mudah dan cepat yang sudah disampaikan sebelumnya. Seluruhnya, kurang lebih terdapat sekitar 222 spesies yang telah diketahui, yang […]
Bicara soal burung, tidak jauh-jauh dari Kenari yang merupakan salah satu jenis yang hidup di semesta ini. Dari sekian banyak jenis burung yang ada, kenari tidak kalah untuk di kagumi oleh kicau mania semua. Burung ini sama seperti burung-burung yang lainnya yaitu mempunyai warna indah melekat pada bulunya, dan mempunyai kemampuan untuk berkicau. Namun untuk […]
Lovebird merupakan salah satu jenis burung yang sangat populer sekarang ini sebagai burung peliharaan yang memiliki bentuk corak dan warna bulu menarik. Lovebird bahkan masih memiliki nilai harga yang cukup tinggi tergantung dari varian yang sudah sangat banyak. Dalam prosesnya memelihara burung lovebird, tentu ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar burung dapat hidup dengan […]
Adanya praktik penipuan dalam penjualan burung kicau tidak hanya terjadi dalam penjualan dunia online saja. Akan tetapi sekarang ini pun kembali marak terjadi bermacam praktik penyemiran di dalam penjualan burung kicauan. Khususnya oleh oknum pedagang yang berada di pasar burung. Banyak pecinta burung pemula yang telah menjadi korban. Sobat harus tau bagaimana seharusnya sobat menyikapi […]
Memelihara hewan burung kicauan maupun hewan burung yang memliki bentuk indah merupakan salah satu hobi yang belakangan ini sudah mulai banyak digemari dan populer dimasyarakat baik pedesaan maupun perkotaan. Dalam proses memelihara hewan burung tentu setiap pemiliknya tidak menginginkan kondisi hewan burung mengalami keadaan yang mengganggu atau berbahaya bagi kesehatannya. Tak menutup kemungkinan meskipun hewan […]
Pakan ikan merupakan jenis pakan yang memang diproses dan dibuat untuk diberikan sebagai makanan ikan agar dapat tumbuh dengan baik. Bagi pemilik burung, ternyata ada banyak hal yang dipercayai di masyarakat mengenai dampak yang dapat diberikan oleh pakan ikan terhadap burung yang sedang dipeliharannya. Manfaat dari pakan ikan tersebut mulai banyak dicari sebagai salah satu […]
Ciri-ciri hewan burung merpati cerdas yang cerdas menurut pengalaman penulis dan rekan-rekan sehobi di daerah akan terulas di tulisan ini. Inilah 11 Cara Mengetahui Kecerdasan Burung Merpati: 1. Mata Yang pertama cek kondisi mata terlebih dahulu dalam memilih hewan burung merpati cerdas/kolong sebelum melihat/meraba yang lain. Perhatikan bagian pupil (bulat hitam ditengah). Pupil harus atau […]
Diantara sekian banyak jenis hewan burung perkutut peliharaan mungkin bukan pilihan utama kebanyakan orang karena suaranya dianggap terlalu datar dan monoton. Namun bukan berarti tidak ada peminatnya sama sekali. Masih ada sebagian orang yang menggandrunginya terutama perkutut yang bersuara merdu sehingga sering menang lomba. Jika anda tertarik memelihara burung jenis ini tentu anda harus memahami […]