Ayam merupakan salah satu binatang yang banyak dijadikan sebagai binatang ternak karena hasil menunjukan yang ditawarkan bagi para peternaknya. Ayam tidak hanya dapat dimanfaatkan dagingnya, namun juga telurnya memiliki peminat yang sangat tinggi. Bagi peternak ayam petelur, adanya ayam yang tiba-tiba berhenti atau tidak mau lagi bertelur pasti merupakan suatu kabar buruk. Namun secara umum, […]
Tag: ayam petelur
Memilih ternak ayam petelur menjadi sebuah bisnis yang menjanjikan sangatlah tepat. Kebutuhan akan konsumsi telur saat ini tidak pernah menyusut sehingga akan memberikan keuntungan yang besar. Untuk memulai usaha ternak ayam, Anda bisa memulainya dengan memilih jenis ayam petelur yang akan dibudidayakan seperti ayam ras petelur coklat (Hibrida), atau petelur putih (White Leghorn). Setelah Anda […]
Saat sedang memelihara ayam pastinya kamu akan akan menemukan beragam masalah seperti ayam betina yang tidak ingin mengerami telurnya. Untuk mengatasi permasalahan tersebut kamu harus mempelajari dan mencari tahu bagaimana cara agar ayam betina mau mengerami telurnya. Tentu ada beragam faktor yang membuat ayam betina tidak mau mengerami, salah satunya adalah telur ayam pecah yang […]
Tahukah kamu jika ayam juga ada yang mematuk dan memakan telurnya sendiri. Tentu saja bukan tanpa alasan. Namun apapun alasannya, hal ini adalah hal yang merugikan bagi si ayam dan tentunya bagi si pemilik ayam. Tentu kebiasaan ini dapat dicegah dengan menggunakan beberapa cara dan kesabaran. Berikut pembahasannya. Alasan Ayam Makan Telurnya Sebelum mencari cara […]
Ayam petelur adalah jenis ayam betina dewasa yang dipelihara seseorang untuk diambil telurnya. Awal mula ayam ini adalah ayam liar yang berada di hutan, lalu beberapa pakar ayam pun menyeleksinya secara ketat untuk bisa dijadikan sebagai hewan peternakan. Ayam yang diseleksi ini bertujuan untuk mengkategorikannya sebagai produksi daging ata biasa disebut dengan ayam boiler, atau […]
Beternak merupakan salah satu hal yang paling umum dilakukan sebagai suatu kegiatan tambahan yang bermanfaat. Karena beternak meminta waktu luang anda untuk akhirnya sibuk, dan tentunya hal ini sangat bermanfaat sekali karena kebanyakan beternak bisa menjadi bisnis sampingan. Salah satu gaya berbisnis yang sering dijumpai adalah beternak ayam, baik untuk jenis ayam lokal, ayam pedaging […]
Ayam merupakan salah satu hewan ternak konsumsi yang sejauh ini masih menjadi salah satu protein hewani yang paling banyak dibutuhkan di masyarakat. Ada dua jenis ayam yang dapat diternakkan sesuai dengan hasil dalam proses peternakan tersebut yakni ayam pedaging dan ayam petelur. Meskipun sama sama berasal dari ayam, proses ternak petelur dan pedaging tentu berbeda. […]
Setiap hari anda tentu tidak luput dari berbagai jenis hewan peliharaan atau ternakan. Bicara saja mengenai hewan ternak, baik ayam, sapi, kambing, kerbau atau semua jenis unggas yang tentu saja sering mengalami permasalahan kesehatan. Nah, jika anda salah satu orang yang gemar beternak atau memang sedang melakukan ternak mungkin pernah menemukan hambatan. Sebuah resiko bisa […]
Proses peternakan ayam petelur masih menjadi salah satu bentuk usaha yang menguntungkan mengingat kebutuhan telur ayam yang masih sangat tinggi di masyarakat. Dalam proses ternaknya, pemilihan DOC ayam petelur menjadi satu langkah yang harus dilakukan dengan tepat dan benar. DOC ayam petelur merupakan bibit ayam unggul yang masih berumur kisaran 1 – 10 hari atau […]
Beternak ayam sudah menjadi bagian aktivitas sehari-hari untuk beberapa orang, khususnya mereka yang tinggal di pedesaan atau perkampungan. Tak jarang hal ini di lakukan sebagai usaha sampingan, lantaran hasilnya yang cukup memuaskan. Namun ada juga yang sengaja di jadikan aktivitas tambahan atau dengan kata lain bukan untuk bisnis. Jenis ayam yang bisa di ternak sebagai […]