10 Jenis Ikan Patin yang bisa Ditemukan di Indonesia

Ikan patin merupakan salah satu jenis ikan air tawar yang dapat dengan mudah ditemui di pasaran. Ikan ini juga tersebar luas di seluruh wilayah Indonesia dan banyak peminatnya. Ikan patin memiliki peminat yang cukup banyak karena selain rasanya yang enak, ikan patin juga memiliki kandungan nutrisi protein yang tinggi dan kolesterol yang cukup rendah apabila […]

5 Cara Mengatasi Ikan Koki yang Lemas

Ikan koki adalah ikan yang banyak diminati untuk dijadikan ikan peliharaan. Ikan yang lucu dan memiliki warna cerah ini merupakan jenis ikan yang aktif berenang dan sangat cocok untuk dirawat di dalam akuarium. Ikan ini dikenal dapat hidup selama bertahun-tahun ketika mendapatkan perawatan yang baik. Perawatan untuk ikan koki sendiri tidak terlalu sulit dan dapat […]

5 Penyebab Ikan Naik Ke Permukaan Air Aquarium

Ikan merupakan salah satu makhluk hidup yang dapat hidup di dalam air. Sistem pernapasan ikan berbeda dengan makluk hidup lainnya yakni menggunakan insang yang terletak di bagian kepala. Saat bernapas ikan akan memasukkan air yang mengandung oksigen melalui mulutnya untuk kemudian disaring dan dikeluarkan melalui insang. Oksigen yang telah tertangkap oleh insang diedarkan ke seluruh […]

5 Ikan yang Mudah Dipelihara di Kolam

Ikan merupakan salah satu hewan air yang saat ini sudah banyak dijadikan hewan peliharaan di rumah selain kucing dan anjing. Sebagian besar orang memilih untuk memelihara ikan jenis air tawar karena dianggap paling mudah dalam perawatan dan pemeliharaannya. Bagi para pecinta ikan hias, memelihara ikan memberikan kesenangan tersendiri bahkan ada yang meyakini jika ikan jenis […]

5 Hewan Air yang Tidak Bisa Berenang

Tahukah Anda bahwa tidak semua hewan yang tinggal di dalam air, memiliki kemampuan untuk berenang. Beberapa hewan air tidak memiliki sirip atau ekor untuk berenang atau fungsi sirip sepenuhnya berubah. Berikut merupakan lima hewan air yang tidak bisa berenang. 1. Ikan Kelelawar Berbibir Merah Hewan air yang tidak bisa berenang pertama adalah ikan kelelawar berbibir […]

9 Perlengkapan dan Peralatan Akuarium Beserta Fungsinya

Ikan hias termasuk ke dalam peliharaan yang cukup populer di kalangan pecinta hewan. Selain menjadi hewan peliharaan bisa juga menjadi hobi yang mengasyikkan. Biasanya orang-orang akan meletakkan ikan peliharaan tersebut dalam akuarium di dalam rumah. Memelihara ikan juga dapat membantu menghilangkan stres dan menenangkan pikiran. Memelihara ikan di dalam akuarium bukanlah hal yang sederhana. Biaya […]

Kanibalisme pada Ikan Lele: Penyebab dan Cara Mengatasi

Dalam melakukan budidaya ikan pastinya terdapat berbagai kendala saat proses kembang biak, salah satunya budidaya ikan lele. Ikan yang kaya akan asam lemak omega-3 ini ternyata memiliki sifat kanibalisme. Sifat tersebut alami muncul karena kekurangan asupan makanan. Kondisi tersebut bisa membuat ribuan lele di dalam tambak berkurang menjadi ratusan, sebab satu sama lain saling memangsa. […]

8 Jenis Ikan Predator yang Bisa Dipelihara

Ikan predator adalah ikan pemakan hewan lain ataupun ikan yang lebih kecil untuk kemudian dijadikan makanannya. Ikan predator sebenarnya ada yang bisa dipelihara di dalam akuarium. Ikan predator memiliki karakter yang diam, hal inilah yang menjadikan banyak orang ingin memelihara jenis ikan yang satu ini. Dengan rupa yang menawan, corak dan warna unik yang dimiliki […]

Cara Pengangkutan Benih Ikan yang Tepat

Adanya permintaan benih ikan dari antar daerah, bahkan pulau mengharuskan beberapa produsen melakukan pengiriman jarak jauh. Sebelum dikirim, benih ikan harus diangkut terlebih dahulu dari penangkaran tambak. Kondisi pemindahan ikan pada tempat sementara dengan lingkungan yang sangat terbatas dan kepadatan ikan yang tinggi bisa menyebabkan keadaan yang labil serta perubahan yang cepat dalam degradasi kualitas air […]

4 Jenis Ikan Koi yang Cepat Besar

Koi merupakan ikan oriental asli Asia dan populer karena umur yang panjang serta warna beragam yang menambah nilai estetika kolam di rumah. Untuk tujuan interbreeding banyak yang mempertanyakan mana saja ikan koi yang pertumbuhannya relatif cepat dalam waktu singkat dari beragam jenis ikan koi. Secara umum koi akan tumbuh sekitar 2,13 cm setiap bulan dan […]