Musang menjadi salah satu jenis hewan peliharaan yang mulai banyak diminati untuk dipelihara karena bentuk yang yang lucu dan perilaku yang unik. Hewan berbulu tersebut tentu membutuhkan berbagai macam proses perawatan khusus yang harus diperhatikan oleh setiap pemilik yang memeliharanya agar tidak mengalami berbagai macam kondisi permasalahan kesehatan. Salah satu permasalahan yang muncul pada musang […]