Kucing menjadi salah satu jenis hewan yang sering dipelihara manusia. Selain sangat ramah, perawatan dari kucing ini terbilang cukup mudah, dan yang pasti hewan ini sangat cocok sekali untuk dijadikan teman bermain di rumah. Nah bagi anda yang ada rencana memelihara kucing, pastinya dibutuhkan persiapan yang matang agar nantinya saat si kucing ini datang anda […]
Author: Aly Mansur
Memelihara hewan di dalam rumah memang menjadi sebuah hal yang lumrah ya. Selain sebagai teman, tak jarang hewan peliharaan ini juga bisa menjadi penjaga di dalam rumah pada saat malam hari ataupun pada saat pemilik tidak ada di rumah. Namun sama halnya dengan manusia dimana tidak akan ramah hewan saat awal bertemu, hewan juga butuh […]
Kucing merupakan hewan mamalia favorit banyak kalangan untuk dijadikan peliharaan, dikarenakan kucing memiliki sikap yang ramah dan juga aktif, sehingga terkadang sikap lucunya ini membuat banyak orang gemas dan mencairkan suasana. Namun untuk mengadopsi kucing ini susah-susah gampang. Ada beberapa persiapan yang harus dilakukan agar kucing bisa langsung nyaman dengan rumah dan pemilik barunya. Maka […]
Kamar menjadi ruangan pribadi yang tak sembarangan orang bisa masuk di dalamnya. Nah biasanya beberapa orang biasa menyimpan barang berharganya ini di dalam kamar, dan salah satunya adalah hewan peliharaannya. Nah bagi anda yang ada rencana ingin memelihara hewan dalam kamar, tapi masih bingung kira-kira hewan apa yang pas, maka anda bisa simak pembahasan mengenai […]
Menjadi anak kost memang menuntut harus mandiri, dimana tantangan yang harus dihadapi adalah beradaptasi dengan lingkungan. Sebagai anak kost, tak jarang mereka kadang merasa kesepian pada saat sendirian, maka dari itu mereka membutuhkan teman saat momen itu tiba. Memiliki hewan peliharaan menjadi pilihan yang cukup bijak untuk mengusir rasa bosan dan kesepian tersebut. Dan kali […]
Kucing merupakan sejenis hewan mamalia yang banyak dipelihara oleh seseorang. Hal ini dikarenakan sikap manja si kucing yang membuat banyak orang yang sayang dan senang untuk memeliharanya, sehingga bisa dijadikan teman juga. Kali ini akan disampaikan pembahasan tentang arti posisi tidur kucing yang mungkin belum diketahui banyak orang, bahkan pemilik kucing sekalipun. Berbeda dengan manusia, […]
Anjing sering kali dianggap sebagai sahabat terbaik manusia, dimana ia tidak hanya menjadi hewan peliharaan saja, namun dia juga bisa jadi penjaga bagi pemiliknya disaat terdesak. Untuk kesetiaan dan kepatuhan dari anjing ini pun juga sudah tidak perlu dipertanyakan lagi. Nah berikut ini, akan diberikan ulasan tentang jenis anjing untuk pemula yang bisa anda pelihara. […]
Banyak orang mengetahui bahwa kucing dan anjing ini dua hewan yang tak pernah bisa akur, dimana keduanya sering kali dinilai saling bermusuhan. Mungkin ada benarnya, namun taukah anda jika sebenarnya ada beberapa jenis anjing yang bisa berteman baik dengan kucing? Pada kesempatan kali ini akan dibahas tentang apa saja jenis anjing yang akur dengan kucing […]
Mungkin nama hyena ini tidak begitu asing ya di telinga orang Indonesia, meski bukan spesies asli dari Tanah Air, namun hewan yang satu ini sering kali muncul di layar kaca, entah dalam sebuah film ataupun tontonan yang sering kali tayang di layar kaca Indonesia. Nah taukah anda jika ternyata hewan ini memiliki beberapa jenis, dimana […]
Beruang merupakan jenis hewan mamalia yang sudah tidak asing lagi di masyarakat. Meskipun begitu, beruang ini juga termasuk sebagai predator darat dengan tubuh besar yang perlu diwaspadai, dikarenakan memang sifatnya yang tidak semuanya bisa bersahabat dengan manusia. Disamping itu, jenisnya sendiri juga ada cukup banyak di Dunia, dimana anda juga perlu untuk mengenalinya. Pada kesempatan […]