13 Cara Budidaya Bebek Jawa

Beberapa peternak lebih memilih untuk memelihara bebek jawa. Dikarenakan daging serta telur bebek menjadi salah satu lauk yang lumayan sering dikonsumsi. Bahkan telur bebek yang biasa dijadikan telur asin sangat digemari banyak orang. Sama halnya dengan ayam, daging serta telur bebek memiliki penggemarnya masing-masing. Bahkan daging bebek dinilai mempunyai nilai jual yang cukup tinggi. Ini […]

Budidaya Ikan Kerapu Mudah dan Menghasilkan bagi Pemula

Selain ikan tuna, ikan kerapu adalah salah satu jenis ikan yang menjadi komoditas dengan potensi yang cukup besar tidak hanya untuk dinikmati oleh para konsumen di dalam negeri, akan tetapi juga untuk konsumen yang ada di luar negeri. Ikan ini memiliki potensi ekspor yang kurang lebih sama dengan ikan tuna. Populasinya dari tahun ke tahun […]