10 Cara Mengobati Burung dengan Bunga Kitolod Paling Lengkap

Indonesia adalah negara beriklim tropis yang memiliki ribuan jenis tanaman dengan berbagai manfaatnya. Terkadang kita tidak menyadari bahwa di sekitar kita ada tanaman yang bisa dimanfaatkan untuk menyehatkan serta mengobati penyakit. baik itu penyakit pada manusia maupun pada hewan. Salah satunya ialah bunga kitolod. Bunga kitolod ialah tanaman yang jarang diperhatikan bahkan banyak orang yang […]

13 Cara Mengatasi Burung Gelatik Mabung Paling Lengkap

Mabung adalah istilah yang sangat akrab di telinga para pecinta burung. Mabung artinya kondisi ketika burung berganti bulu atau meranggas, sehingga bulu bulu menjadi rontok. Hal itu terjadi pada semua jenis burung, termasuk burung gelatik. Mabung pada burung gelatik umumnya terjadi setahun sekali. Pada masa tersebut burung gelatik perlu mendapat perawatan khusus agar kesehatannya tetap […]

13 Cara Mengatasi Burung Gagal Mabung Paling Ampuh

Semua burung pasti mengalami fase dimana bulunya mulai berganti, kejadian seperti inilah yang biasa disebut dengan masa mabung pada burung. Jika terjadi keterlambatan atau sesuatu hal yang mengganjal proses pergantian bulu burung anda, berikut ini ada beberapa macam Cara Mengatasi Burung Gagal Mabung yang bisa anda ikuti sehingga anda bisa menangani kegagalan ini dengan langkah-langkah […]

13 Cara Menjinakkan Kacer Grabagan Bagi Pemula yang Wajib Dicoba

Burung kacer grabagan yang suka berkicau tandanya adalah burung tersebut sudah jinak. Jika burung kacer grabagan anda masih melawan dan galak jika didekati, artinya burung tersebut masih liar. Burung kacer grabagan liar hanya au berkicau di tempat yang sepi sebagaimana habitat aslinya yang berada di hutan dan jauh dari pemukiman warga. Oleh sebab itu, jika […]

15 Cara Budidaya Burung Merpati Potong Paling Lengkap

Burung merpati merupakan jenis burung yang dapat dilepas dan akan kembali sendiri ke kandangnya. Burung merpati juga termasuk jenis burung yang mudah dirawat dan mencari bibitnya tidak sulit sebab banyak dijual di Indonesia. Semakin tingginya permintaan daging merpati membuat semakin banyak orang yang membudidayakan atau melakukan ternak merpati potong. Jika anda saat ini sedang atau […]

10 Cara Membuat Sugar Glider Nafsu Makan Lahap

Apakah Anda termasuk salah satu pecinta Sugar Glider yang tengah mengalami susah makan? Tenang, karena ada beberapa Cara Mengatasi Sugar Glider Nafsu Makan yang bisa Anda lakukan dengan mudah tanpa harus menunggu lebih lama lagi. Mungkin artikel ini nantinya akan cukup membantu dalam memberikan cara bagaimana sang peliharaan supaya bisa makan dengan lahap serta dalam jumlah […]

15 Cara Penangkaran Burung Gelatik Wingko Paling Lengkap

Burung gelatik menjadi salah satu burung yang saat ini tengah diminati oleh para pecinta burung berkicau di Indonesia. Salah satu jenis burung gelatik yang diminati banyak orang ialah burung gelatik wingko sebab sifatnya yang cepat beradaptasi dengan lingkungan baru serta memiliki suara yang lebih merdu. Burung gelatik wingko selain bagus sebagai burung hias dan burung […]

13 Cara Mengobati Burung Dara Flu Agar Cepat Sembuh

Flu merupakan salah satu jenis penyakit yang umum terjadi. Bukan hanya manusia saja, akan tetapi flu juga menyerang pada hewan. Salah satunya terjadi pada unggas seperti burung dara. Namun anda tenang saja karena terdapat banyak Cara Mengobati Burung Dara Flu. Untuk penyakit ini sendiri secara definisi merupakan sebuah penyakit yang disebabkan oleh virus yang menyerang […]

15 Penyakit Pada Burung Dara Paling Lengkap

Burung dara dikenal sebagai salah satu unggas yang paling dekat dengan manusia. Burung dara sering dipelihara manusia sebagai hewan kesayangan, juga dimanfaatkan untuk menghasilkan daging (untuk dimakan). Dengan manfaatnya yang bermacam bagi manusia, perlu dilakukan pemeliharaan dan perawatan dengan sungguh sungguh agar tidak terkena penyakit. Salah satu manfaat yang telah disebutkan ialah untuk diambil dagingnya […]

15 Cara Mengobati Batuk pada Burung Dara Beserta Uraiannya

Burung dara dikenal sebagai slah satu burung kesayangan yang umum dipelihara oleh manusia. Burung dara memiliki sikap ramah dan mudah menyesuaikan diri dengan lingkungan baru. Salah satu senjata utama pada burung dara adalah pada tenggorokannya. Burung dara memiliki suara kicauan indah yang disukai oleh manusia sebab mampu menghadirkan rasa tenang seperti susana alam. Burung dara […]