Mempunyai usaha ternak tentu tidak selalu berjalan lancar. Terdapat beberapa kendala yang dapat menyebabkan kerugian. Salah satunya adalah timbulnya penyakit pada hewan ternak. Sebagian besar peternak ayam tentu sudah tidak asing dengan kutu atau hama gurem. Memiliki nama ilmiah Ornithonyssus, gurem adalah kutu yang terdapat pada unggas, terutama ayam. Umumnya kutu ini menempel pada tubuh […]
Tag: mengatasi hama
Hewan bekicot menurut wikipedia adalah siput darat yang tergolong dalam suku Achatinidae. Bekicot dapat dengan mudah dijumpai di area pesawahan dan ternyata merupakan salah satu jenis hama yang berbahaya bagi keberlangsungan pertumbuhan tanaman di sawah termasuk padi. Bekicot sebagai hama yang dapat memberikan pengaruh kurang baik bagi kondisi pertumbuhan tumbuhan harus dicegah sehingga tidak akan […]