6 Jenis Pakan Puyuh Petelur Bernutrisi Tinggi

Burung puyuh merupakan salah satu jenis burung yang banyak diminati karena telur yang dihasilkannya. Selain telur, daging burung puyuh sebenarnya juga banyak dikonsumsi. Tingginya minat terhadap telur burung puyuh tersebut maka proses peternakan puyuh petelur banyak dilakukan. Agar hasil telur dari proses peternakan burung puyuh tersebut dapat berkualitas baik dan melimpah jumlahnya maka jenis pakan […]

9 Jenis Jenis Pakan Puyuh Petelur

Burung Puyuh atau dalam bahasa Jawa disebut Gemak merupakan burung liar yang awalnya diternakkan di Amerika Serikat pada tahun 1870, lalu berkembang ke berbagai penjuru dunia. Di Indonesia, sentra peternakan burung puyuh banyak ditemui di Sumatera, Jawa Barat, Jawa Timur dan Jawa Tengah (Listyowati dan Kinanti,1992). Secara taksonomi, burung puyuh masuk kedalam kelas Aves, ordo […]

5 Cara Membuat Pakan Puyuh Fermentasi

Melakukan proses ternak baik burung petelur, burung hiar, burung kicauan, bahkan burung pedaging sekalipun tentu membutuhkan jenis pakan terbaik agar dapat menghasilkan nilai lebih hasil ternak dalam kebutuhan masing masing. Memperhatikan jenis pakan tersebut juga berlaku bagi mereka yang melakukan proses ternak burung puyuh yang tentunya akan menghasilkan telur telur puyuh. Untuk dapat meningkatkan kualitas […]