5 Jenis Hewan Invasif di Dunia

Mungkin beberapa dari kalian belum pernah mendengar hewan invasif. Apakah hewan invasif itu? Diambil dari kata invasi yang berarti menyerang. Hewan invasif adalah beberapa spesies yang mampu mengancam kehidupan satwa lain. Penelitian menyebutkan, sekitar 42 persen spesies terancam atau hampir punah akibat spesies invasif. Parahnya, hewan invasif juga berdampak secara langsung atau tidak langsung pada […]

8 Penyebab Berat Kelinci Turun Drastis

Bagi kamu yang pernah atau sedang memelihara kelinci, pasti pernah mengalami tanda-tanda yang buruk pada kelinci. Salah satunya adalah berat kelinci yang turun drastis. Sangat merepotkan ketika kelincimu kehilangan keseimbangan, menunjukkan tanda-tanda demam, atau lesu dan berhenti bergerak sama sekali. Kelinci harus tetap memiliki berat yang sesuai standard berat masa dewasa. Jika mereka tiba-tiba kehilangan […]

7 Alasan Satwa Liar Tidak Boleh Dipelihara

Mungkin memelihara satwa liar sangat menggoda karena tidak banyak yang memelihara hewan seperti itu. Khususnya untuk kalangan yang memiliki uang lagi. Makhluk eksotis seperti ular sanca, simpanse dan makau merah telah memikat hati para pecinta hewan. Tetapi memelihara hewan eksotis sebagai tidak mudah. Baik untuk manusia maupun hewan itu sendiri. Hewan liar telah hidup selama […]

9 Cara Mengetahui Kambing Akan Melahirkan

Kambing adalah salah satu jenis hewan yang sangat bermanfaat untuk memulai bisnis atau usaha kamu. Ada beberapa faktor keberhasilan ternak kambing yang harus kamu tahu agar usaha kamu bisa berjalan dengan baik. Dalam beternak kambing, tentu kamu juga harus mencari tahu tentang cara mengetahui kambing akan melahirkan. Hal ini bertujuan agar usaha atau bisnis ternak […]

5 Cara Membuat Ikan Arwana Cepat Besar

Apakah kamu merasa tertarik memelihara salah satu jenis ikan arwana? Sebelumnya, kamu harus tahu tentang bagaimana cara membuat ikan arwana cepat besar. Secara umum, ikan arwana adalah jenis hewan hias dan menjadi ikan peliharaan yang populer hingga banyak diminati oleh orang-orang. Hal ini bukan suatu kebetulan, karena pada umumnya ikan arwana hewan yang memiliki bentuk […]

Kenali 6 Penyebab Anjing Muntah Kuning

Anjing adalah hewan peliharaan yang sangat menarik untuk kita pelihara. Banyak orang yang menganggap anjing merupakan hewan yang dapat menjaga rumah kita. Ya, itu benar, karena dari tiap jenis anjing penjaga rumah memiliki kepintaran dan kecerdasan hingga sifat pemberani sehingga akan selalu memastikan kalau sebuah rumah akan aman ketika dijaga oleh anjing. Hewan anjing juga […]

8 Cara Mengobati Kaki Kucing yang Pincang

Kucing salah satu hewan yang rentan mengalami masalah pada bagian kaki. Salah satunya adalah kaki kucing yang pincang. Pada umumnya, cara mengobati kaki kucing yang pincang hampir sama dengan kamu melakukan cara mengobati bengkak pada kaki kucing. Beberapa gangguan yang membuat kaki kucing pincang akan membutuhkan perhatian yang khusus dari dokter hewan. Akan tetapi, adapun […]

6 Cara Mencegah Obesitas pada Hewan Peliharaan

Obesitas merupakan kondisi yang menggambarkan seseorang yang mengalaminya terlihat gemuk. Obesitas sendiri terjadi karena adanya penumpukan lemak berlebihan akibat ketidakseimbangan antara asupan energi yang masuk ke tubuh dengan energi yang dikeluarkan.   Masalah kegemukan badan ini menjadi hal yang amat mengganggu bagi manusia karena berpengaruh pada penampilan. Namun, apakah Anda tahu obesitas ini tidak hanya […]

4 Cara Mengatasi Akuarium yang Sering Lumutan

Akuarium saat ini menjadi tren yang banyak digemari yang digunakan sebagai hiasan rumah. Ikan yang berenang lincah dan ekosistem hijau dalam akuarium menjadi pemandangan yang menarik untuk menghilangkan penat beraktivitas seharian. Memelihara ikan di akuarium membutuhkan perawatan yang ekstra. Hal ini dikarenakan akuarium mudah sekali menyebabkan masalah yang membuat Anda harus memberi perhatian lebih dalam […]

Kenali 6 Cara Mengatasi Hamster Dehidrasi

Dehidrasi atau penurunan cairan kerap di alami manusia dengan berbagai faktor penyebab. Namun, dehidrasi tidak hanya di alami manusia tetapi juga bisa di alami oleh hewan, lho! Salah satu hewan yang kerap mengalami dehidrasi adalah hamster. Hamster yang digemari oleh banyak orang karena bentuknya yang mungil membuat orang melihatnya sangat gemas serta salah satu hewan […]