Banyak sekali cara seseorang untuk berwirausaha, salah satunya yakni beternak. Sedang adapun hewan yang bisa di ternak juga sangat banyak, mulai dari yang terkecil sampai dengan besar. Nah, buat anda sendiri mungkin kebanyakan memilih hewan kecil namun berpeluang besar menghasilkan rupiah. Sebut saja semut rangrang atau kroto yang telah dijadikan sumber penghasilan seorang peternak. Anda […]
Tag: budidaya kroto
Beternak menjadi salah satu cara yang paling mudah mengisi waktu bermanfaat dan menghasilkan. Ada banyak jenis hewan yang bisa anda jadikan sumber dalam beternak, tetapi yang paling mudah adalah budidaya hewan kecil. Misalnya adalah kroto, salah satu jenis semut rangrang yang banyak di cari sebagai pakan burung. Bahkan jumlah permintaan kroto terkadang di luar ekspektasi. […]
Kroto bukan lagi menjadi hal yang asing bagi para peternak burung. Kroto sendiri ialah campuran dari telur dan lava yang dijadikan sebagai sumber makanan dengan kandungan protein tinggi yang sangat baik untuk pertumbuhan burung. Selain itu, pemberian pakan kroto dapat membuat kicauan burung semakin merdu dan bulu yang lebih mengkilap. Memperoleh sumber kroto di alam […]
Kroto merupakan hewan kecil yang disebut dengan semut rang rang. Budidaya kroto ini dapat memberikan peluang besar untuk mendapatkan penghasilan. Banyak orang yang menganggap ternak kroto semacam ini adalah hal yang sulit mengingat keberadaannya yang tidak mudah ditemui di berbagai tempat. Kroto memang tak semudah hewan besar lain yang mudah sekali di dapatkan. Justru karena […]
Jika kalian ingin beternak kroto, kalian bisa coba menggunakan kardus. Walaupun cukup aneh, tapi sudah banyak peternak kroto mencoba memakai media kardus sebagai wadah untuk budidaya. Tentu saja akan ada kelebihan serta kekurangan budidaya bibit kroto memakai media kardus. Salah satu kelebihannya adalah kardus sangat mudah ditemukan karena stoknya yang banyak serta relatif murah. Ukuran […]