15 Cara Budidaya Parkit Australia

Burung Parkit Australia, Cockatiel atau Falk merupakan burung peliharaan yang pintar dan bisa menirukan berbagai suara di sekitarnya serta memiliki jambul di bagian kepala. Jika dilihat secara teknis, perawatan parkit australia ini tidak jauh berbeda dengan cara memelihara burung lovebird dari mulai segi perawatan dan juga beberapa masalah yang terjadi pada saat pemeliharaan. Burung parkit […]

13 Cara Merawat Burung Flamboyan Cepat Gacor

Bagi sobat semua pecinta unggas khususnya pecinta burung, pastinya anda sudah kenal dengan yang namanya burung Flamboyan ini ya sobat. Adapun burung flamboyan ini tergolong jenis burung yang memiliki ukuran tubuh kecil ya sobat, biasanya ukuran tubuh burung imut ini tidak lebih dari 14 cm, dan untuk bulunya sendiri berwarna kecoklatan cenderung kemerahan. Burung ini […]

13 Cara Penangkaran Ayam Hutan Hijau

Apakah sobat semua sebelumnya sudah pernah melihat ayam hutan sobat? Tentunya bagi sebagian orang sudah ya sobat  apalagi bagi para pencinta ternah atau para sobat semua yang gemar atau hobbi merawat dan memelihara ayam hutan, tentunya anda semua sudah tau ya sobat keindahan dari ayam hutan tersebut. Salah satu jenis ayam hutan yang akhir –  […]

Budidaya Kura Kura Air Tawar Mudah Bagi Pemula

Siapa yang tidak suka memilki binatang peliharaan? Apalagi binatang tersebut masih terdengar sangat langka dan tidak terlalu sering di jadikan hewan peliharaan. Selain kucing maupun anjing yang memang kerap kali di jadikan binatang peliharaan. Ada beberapa jenis binatang lainnya yang juga bisa menjadi binatang peliharaan. Seperti ketika seseorang mempelajari cara menjinakkan musang pandan, tentunya mereka akan […]

13 Cara Budidaya Kerang Mutiara Mudah Menghasilkan

Ketika berbicara masalah kerang mutiara, tentunya sobat semua langsung membayangkan indahnya perhiasan mutiara ya sobat. Iya tentu saja, pasalnya salah satu bahan untuk membuat perhiasan mutiara memang berasal dari kerang mutiara itu sendiri. Pada umumnya kerang mutiara terdiri atas dua jenis, yaitu kerang mutiara ait tawar dan kerang mutiara air laut. Tetapi pada umumnya yang […]

13 Cara Budidaya Ikan Papuyu di Kolam Terpal

Memang masih sedikit orang yang mengetahui tentang ikan papuyu, wajar saja karena ikan ini hanya terdapat di beberapa daerah di Indonesia, salah satunya banyak terdapat di Kalimantan Selatan. Rasa yang lezat dari ikan papuyu mampu menandingi rasa dari ikan gabus. Ironisnya saat ini ikan papuyu sudah tidak sebanyak dulu lagi akibat penangkapan yang menggunakan bahan […]

3 Cara Budidaya Belut Dengan Terpal Lengkap

Belut merupakan salah satu jenis ikan yang memiliki nilai ekonomi dan juga ekologi. dalam mengkonsumsi nya , ikan ini lebih sering di sajikan dengan cara di goreng atau pun di beri beberapa bumbu saus pedas asam. ada juga yang di sajikan dalam bentuk olahan kerupuk sehingga menimbulkan rasa yang gurih dan juga renyah. apabila di […]

13 Cara Beternak Bebek di Daerah Dingin Bagi Pemula

Bebek merupakan salah satu unggas yang paling sering di budidayakan, selain itu juga karena beternak bebek memang tidak terlalu sulit. Biasanya yang membudidayakan hewan penurut ini adalah orang-orang yang masih tinggal di pedesaan, prospek yang menjanjikan membuat orang-orang semakin banyak yang ingin membudidayakannya seperti juga cara beternak puyuh petelur untuk pemula. Dagingnya yang lezat dan […]

13 Cara Merawat Ikan Arwana Agar Cepat Besar

Mendengar nama ikan yang satu ini, orang sudah langsung berpikir bahwa ikan ini harganya mahal dan perawatannya pun harus ekstra diperhatikan serta tidak bisa diperlakukan secara sembarangan layaknya ikan hias lainnya. Untuk itu jika anda berkeinginan memelihara ikan yang satu ini wajib memantapkan dalam hati terlebih dahulu dan tidak boleh ragu – ragu ya sobat. […]

13 Cara Ternak Ikan Bandeng Di Kolam Terpal

Cara budidaya ikan bandeng di kolam terpal adalah dengan memperhatikan kualitas benih dan melakukan pemisahan kolam pembesaran. Jika hendak melakukan budidaya ikan bandeng yang perlu diperhatikan yakni adanya hal – hal penting yang harus disiapkan. Teknis pemeliharaan ikan bandeng harus diketahui sebelum terjadinya penebaran benih. Teknik yang baik akan membuat proses budidaya pada ikan bandeng dapat […]