9 Cara Mengobati Scabies Pada Kucing

Rasa gatal pada kulit tidak hanya dapat dialami oleh manusia saja namun juga dapat dialami oleh mahluk hidup lainnya dan salah satunya dapat terjadi pada kucing. Rasa gatal yang dirasakan pada permukaan kulit dapat disebabkan oleh banyak faktor baik itu faktor internal maupun faktor eksternal. Salah satu penyebab eksternal yang dapat menyebabkan rasa gatal pada […]

Penyakit Pada Kucing Yang Menular Ke Manusia Yang Patut Diwaspadai

Kucing menjadi salah satu hewan peliharaan yang saat ini sangat banyak diminati oleh para pecinta hewan atau pecinta kucing untuk dipelihara. Dalam memelihara kucing tentu ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dengan baik agar kondisi kucing selalu dalam keadaan yang sehat dan terhindar dari berbagai macam jenis penyakit. Beberapa penyakit pada kucing ternyata tidak hanya […]

6 Cara Alami Mengobati Scabies Pada Kelinci

Kelinci peliharaan maupun kelinci ternak yang tidak terawat dan terjaga dengan baik kondisi kesehatannya dapat memicu terjadinya permasalahan kesehatan yang salah satunya adalah kondisi scabies. Scabies merupakan sejenis kutu yang bersarang pada kulit sehingga dapat menyebabkan gatal hingga menyebabkan luka terbuka akibat aktivitas mengaruk yang cukup kuat dari kelinci. Kondisi scabies tersebut perlu untuk segera […]