Hai sobat, pada kesempatan kali ini penulis akan berbagi tips tentang 12 Tips Agar Kandang Kucing Tidak Bau. Mungkin sebagian dari sobat merasa binggung apalagi buat sobat yang baru pertama kali memelihara kucing peliharaan di rumah.
Kadang menjadi heran kenapa kandang kucing menjadi bau padahal berada di lingkungan yang bersih dan tidak terkena debu. Nah sobat, inti dari bau itu sendiri tentu masalah yang berhubungan dengan kebersihan, sebab itulah kebersihan menjadi pembahasan
1. Pahami Faktor Penyebab Bau
Umumnya nih sobat, bau di kandang kucing terjadi karena :
- Sumber Bau yang berasal dari Pup/ Kotoran Kucing peliharaan sendiri.
- Aktifitas Mikro Organisme
- Kandang kucing peliharaan yang kotor
- Kurangnya ventilasi pada kandang kucing peliharaan atau ruangan tersebut. (Baca juga mengenai manfaat kucing dijemur pagi hari)
2. Kebersihan adalah Hal Utama
Jagalah kebersihan kandang kucing peliharaa, bersihkan kandang kucing peliharaan secara rutin dan teratur, jangan menunggu sampai kotor dulu. Jangan lupa juga untuk membersihkan dan mencuci kotak pasir kucing peliharaan setiap hari. Ganti juga pasir tempat pup/ kotoran di litterbox secara rutin dan berkala. (Baca juga mengenai manfaat vitamin C untuk kucing).
3. Cegah Mikroorganisme
Setelah sobat membersihkan, jangan lupa untuk menyemprotkan desinfektan untuk mencegah terjadinya aktifitas mikroorganisme yang dapat menyebabkan bau tidak sedap pada kandang kucing peliharaan sobat. Selain baik untuk kesehatan kucing peliharaan sobat dan menekan perkembangan bakteri Toxoplasma ini juga untuk membuat kandang kucing peliharaan sobat tetap terjaga kebersihan dan agar tercipta lingkungan yang sehat di rumah sobat juga. (Baca juga mengenai manfaat kuning telur untuk kucing).
4. Kebersihan Tubuh Kucing
Jangan lupa untuk menjaga juga kebersihan kucing peliharaanya sobat, bau juga bisa diakibatkan kucing peliharaan yang kotor atau kurang terjaga kebersihannya. Maka mandikanlah kucing peliharaan sobat seminggu sekali minimal. Gunakan shampo khusus kucing peliharaan yang mengandung anti parasit atau bakteri, hal ini dapat mengharumkan kucing peliharaan dan sekaligus mempertahankan kesehatan kucing peliharaan juga.
Jaga selalu kebersihan dengan sanitasi dan desinfeksi secara teratur dan berkala ya sobat, sehingga kucing peliharaan sehat dan jauh dari penyakit. Intinya ialah membersihkan kandang kucing secara keseluruhan. (Baca juga mengenai manfaat madu untuk kucing).
5. Gunakan Bahan Alami
Sobat juga bisa menggunakan bahan alami yang ada untuk meminimalisir bau yang ada dengan menggunakan bahan alami seperti daun teh kering. Caranya sangat mudah, sobat hanya cukup menaburkan atau mencampur daun teh kering tersebut ke pasir di litterbox sobat.
Selain memberikan bau yang segar, teh juga memiliki zat anti bakteri yang membuat litterbox pasir sobat tetap bersih, tidak hanya untuk kandang kucing peliharaankucing peliharaan saja, daun teh kering juga bisa Sobat gunakan untuk tempat yang berbau lainnya di areakandang kucing peliharaankucing peliharaan tersebut. (Baca juga mengenai manfaat minyak ikan untuk kucing).
6. Ventilasi Udara
Agar bau tidak terlalu menyengat, ventilasi udara dalam kandang kucing peliharaan kucing peliharaan juga harus lancar dan tidak boleh lembab. Oleh sebab itu pemilihan kandang kucing yang berkualitas baik tempat, bahan, ukuran, maupun kenyamanan juga harus sangat sobat perhatikan, Menggunakan kandang kucing peliharaan yang jerujinya longgar sangat direkomendasikan karena ventlasi udara yang dihasilkan akan lebih baik.
7. Pengharum Ruangan di Sekitar Kandang
Sobat juga bisa menggunakan pengharum ruangan di areakandang kucing peliharaankucing peliharaan atau ruangan tempat tinggal kucing peliharaansobat agar dapat meminimalisir bau tidak enak pada ruangan tersebut, namun jangan sampai menyengat atau langsung terkena kucing kesayangan ya sobat
8. Ganti Alas Kandang Secara Rutin
Tukar alas kandang kucing peliharaan jika sudah kotor. Setelah dibersihkan, semprotkan desinfektan untuk mencegah terjadinya aktifitas mikroorganisme. Alas kandang kucing peliharaan yang kotor bisa menyebabkan gangguan pada sistem pernafasan kucing peliharaan, karena alas yang kotor dikwatirkan menimbulkan ammonia hasil dari aktifitas mikroorganisme pada alas tersebut. Maka ganti, atau bersihakanlah alas kandang kucing peliharaankucing peliharaan secara teratur.
9. Rutin Menjemur Kucing di Sinar Matahari yang Hangat
Jangan lupa menjemur kucing tiap pagi hari antara jam 7 sd jam 8 pagi ya sobat, agar kucing kesayangan sobat memiliki vitamin D alami sekaligus menghilangkan kuman dan bakteri tubuhnya, kucing pun menjadi lebih sehat dan tubuhnya terasa segar.
10. Tanaman Alami yang Mengusir Bau
Letakkan tanaman-tanaman yang bisa mengatasi bau didaerah areakandang kucing peliharaan. Diantara tanaman tersebut adalah lidah mertua, lili perdamain, tanaman laba-laba, hebras, krisan, azalea, sri gading dll. Namun untuk antisipasi terhadap bahaya Co2, maka singkirkan tanaman tersebut pada malam hari, dan letakkan pada areakandang kucing peliharaan pada siang hari saja.
tanaman ini bisa juga digunakan untuk mengharumkan ruangan dan menyejukkan udara ruangan.Gunakan minyak alami untuk disemprotkan pada lingkungan areakandang kucing peliharaan, seperti perabot atau karpet yang berada pada lingkungan dekat kandang kucing peliharaankucing peliharaan.
11. Bahan Tambahan yang Mencegah Bau
Letakkan cuka semangkuk cuka putih area 2 meter dari kandang kucing peliharaankucing peliharaan, cuka bisa menyerap bau yang tidak menyenangkan.Gunakan pelembut pakaian untuk disemprotkan pada lingkungan areakandang kucing peliharaan,
seperti perabot atau karpet yang berada pada lingkungan dekat kandang kucing peliharaan kucing peliharaan.Jaga selalu kebersihan dengan sanitasi dan desinfeksi secara teratur. Selain dapat menanggulangi bau, tindakan ini juga bisa membuat kucing peliharaansobat tampak lebih bersih dan menarik.
12. Pakan Bergizi yang Mencegah Bau pada Kucing
Kucing peliharaan harus diberikan pakan yang sehat ya sobat, pakan yang tidak sehat dapat menimbulkan gangguan seperti bulu yang mudah kusust sehingga mudah bau, rasa tidak nyaman pada pencernaan sehingga kotoran juga jadi lebih bau,
dan daya tahan tubuh lemah sehingga juga tidak segar dan tidak terlihat sehat. Sebab itu berikan pakan khusus kucing yang bergizi yang sobat bisa dapatkan dengan mudah di toko pakan hewan, intinya jangan asal memberi pakan ya sobat.
Demikian yang dapat penulis sampaikan, tentunya sobat yang memelihara kucing harus bertanggung jawab dengan cara merawatnya dengan sungguh sungguh dan menjamin kesehatan serta kebahagiannya ya sobat. Oke sobat, sampai jumpa di artikel berikutnya, Terima kasih.