Inseminasi Buatan Pada Hewan: Pengertian, Tujuan, Manfaat Dan Contoh Hewannya

Ada berbagai macam hal yang dapat dilakukan untuk mendapatkan keturunan, dan salah satu yang bisa dilakukan yakni melakukan inseminasi buatan. Ternyata untuk langkah tersebut bukan cuman bisa dilakukan terhadap hewan saja, melainkan juga dapat diterapkan kepada manusia dimana dikatakan sulit mendapatkan kelahiran. Namun kebanyakan sekarang ini yang dilakukan yakni inseminasi buatan pada hewan, karena sebagian […]

6 Cara Membuat Inseminasi Buatan Pada Ayam Yang Sukses

Pemijahan menjadi salah satu proses penting bagi peternak ayam karena dalam proses tersebut maka ayam akan kawin antara induk jantan dan induk betina untuk mendapatkan sel telur yang dibuahi oleh sperma ayam jantan. Selain melalui pemijahan secara alami, beberapa teknologi peternakan yang baru dapat membantu agar proses pemijahan berjalan lebih efektif melalui inseminasi buatan. Berikut […]

Cara Membuat Inseminasi Buatan Pada Ayam Buras Agar Berhasil

Ayam buras merupakan salah satu jenis ayam yang bukan merupakan ras asli dari ayam. Ayam buras atau dalam kepanjangannya bukan ras diduga merupakan ayam yang berasal dari hutan dan lebih dikenal di masyarakat sebagai ayam kampung. Ayam buras sebenarnya bukan hanya ayam kampung namun juga ada ayam arab, ayam bangkok, ayam kate yang memiliki perkembangan […]

Inseminasi Buatan pada Sapi Perah – Proses

Untuk menambah jumlah anak yang dihasilkan oleh induk sapi, serta untuk mempercepat proses pembuahan agar sang induk segera melahirkan anaknya, saat ini telah berkembang teknik pengembangbiakan sapi dengan cara inseminasi buatan atau dikenal juga dengan nama teknik inseminasi buatan. Dengan teknik ini, para petani akan memiliki kualitas anakan yang lebih baik dan biasanya masa kehamilan […]