12 Cara Budidaya Murai Batu

Murai batu termasuk si burung pengicau yang saat ini sudah terancam akibat perburuan yang liar. Si burung murai batu termasuk pada famili Muscicapidae ataupun si burung cacing. Si burung ini penyebarannya berada di seluruh pulau Sumatra, Semenanjung Malaysia, dan juga tersebar di sebagian pulau Jawa. Beberapa dari para ahli menganggap ras dari Kalimantan Utara Kucica […]

10 Cara Ternak Burung Wambi bagi Pemula

Burung cantik Wambi (Melodius Lughingthrush) adalah burung cantik di import dari negeri Cina yang dahulu kala tepatnya di era tahun 1990 burung cantik ini pernah merajai kelas lomba burung cantik di beberapa negara khususnya di Asia, pada saat itu negeri China terserang wabah flu burung (SARS) yang sangat membahayakan manusia.Dan sejak kejadian itu,kini burung cantikWambi […]

15 Cara Budidaya Ikan Gurame Untuk Pemula

Ikan gurame merupakan jenis ikan air tawar yang sangat digemari karena nilai ekonomis ikan gurame juga sangatlah tinggi. Ikan gurame memiliki banyak keunggulan jika dibandingkan dengan jenis ikan lainnya seperti bisa dibudidayakan secara mudah seperti budidaya ikan gurame di kolam tanah, bisa berkembang biak dengan cara alami, hidup di air yang tenang dan harga jualnya […]

7 Cara Budidaya Cacing Sutra di Ember

Cacing sutra adalah jenis hewan kecil dengan ukuran panjang kira-kira maksimal 1 cm serta diameter 0.5-1 mm. Cacing hidup secara alami di perairan yang kotor misalnya di got, comberan dan kolam-kolam pembuangan yang umumnya berair tenang sampai dengan tanah-tanah basah seperti di sawah. Budidaya cacing sutra adalah peluang emas untuk anda yang ingin menambah penghasilan. […]

15 Cara Budidaya Ikan Nila 3 Bulan Panen

Ikan nila merupakan salah satu jenis ikan air tawar yang sudah menjadi makanan favorit banyak orang khususnya masyarakat Indonesia sesudah ikan mas. Ikan nila yang disebut dengan tilapia fish dalam bahasa Inggris ini termasuk ikan yang cukup mudah dibudidayakan dan juga memiliki masa panen yang juga cukup cepat. Biasanya, ikan nila dibudidayakan dalam kolam beton, […]

7 Cara Budidaya Marmut Bagi Pemula

Marmut atau yang di sebut dengan Guinea Pig merupakan binatang cerdas dan pendiam. Sebagai salah satu jenis hewan soliter, apabila anda sudah mempunyai ikatan yang cukup kuat , mereka para marmut dapat melompat di sekitar Anda, menyambut dengan berbagai suaranya. Tetapi guinea pig tidak membutuhkan banyak waktu dari anda seperti hewan peliharaan lain, namun jika […]

7 Cara Budidaya Rayap Bagi Pemula

Apa itu rayap? Mungkin jawaban dari banyak orang di dunia ini adalah hewan kecil yang bisa menggerogoti kayu. Namun tidak sependek itu definisi yang cocok disebutkan pada rayap. Melihat dari satu sisi memang hewan ini cukup banyak di benci, pasalnya barang-barang seperti lemari, meja kayu dan sebagainya bisa runtuh oleh tindakannya. Tetapi anda perlu tahu […]

Cara Ternak Bebek Petelur Kering

Bisnis beternak bebek petelur tentunya salah satu bisnis hewan ternak yang paling diminati ya sobat, selain menghasilkan keuntungan yang besar, ternak bebek petelur juga bisa dilakukan baik di pedesaan maupun di perkotaan dengan cara budidaya yang berbeda. Masyarakat di desa umumnya budidaya di lahan sempit atau kandang seadanya. Sedangkan di perkotaan, ternak bebek petelur dilakukan […]

13 Cara Budidaya Ikan Cupang Agar Cepat Besar

Dear sobat pembaca semua.. bagi sobat yang selama ini menggeluti dan memiliki minat lebih dalam dunia ikan tentu tidak asing lagi dengan ikan cupang, sobat tentu paham ikan cupang adalah salah satu jenis ikan air tawar yang banyak diminati masyarakat baik laki laki maupun wanita karena warnanya yang indah, siripnya yang cantik, dan pergerakannya yang […]

Budidaya Ikan Bandeng di Keramba Jaring Apung

Usaha pembesaran ikan bandeng kini makin banyak diminati oleh peternak ikan diantaranya dengan sistem  Budidaya Ikan Bandeng di Keramba Jaring Apung yang memiliki kemudahan lebih dalam pengelolaan dan persiapan awal hingga masa pemeliharaan dan panen. Kemudahan dengan sistem tersebut ilah tidak mmebutuhkan pengolahan tanah, dapat dilakukan di lahan sempit dengan jumlah air yang memadai, dapat diterapkan […]