10 Gejala Demodex pada Anjing yang Harus Diketahui

Demodex pada anjing ialah salah satu penyakit kulit yang termasuk kategori parah yang disebabkan parasit (tungau demodex) hingga menyebabkan infeksi pada kulit anjing. Umumnya terjadi karena tertular hewan lain, lingkungan yang tidak bersih, juga karena daya tahan tubuh yang menurun. Anjing yang terkena penyakit ini akan terlihat sangat menderita dan juga beresiko pada pemiliknya sehingga […]

15 Cara Mengobati Bengkak Pada Kaki Kucing

Bengkak yang terjadi pada kaki kucing adalah pertanda sebuah cedera, penyakit, gigitan ataupun infeksi. Kucing yang merasa sakit dan tidak nyaman nantinya akan menjilati bagian kaki yang bengkak untuk mengurangi rasa sakit tersebut. Jika kucing membiarkan anda untuk memeriksa bengkak tersebut, maka identifikasi bengkak tersebut bisa dilakukan dengan perawatan rumahan. Akan tetapi jika kucing kesakitan, […]

13 Cara Ternak Domba Ekor Gemuk Menghasilkan!

Domba adalah hewan yang umum dan diketahui oleh hampir semua manusia dewasa. Domba disukai karena memiliki daging yang tebal dan lezat. Domba menjadi salah satu hewan yag populer untuk diternakkan. Ada jenis domba yang memiliki keunggulan dibanding domba yang lain, yakni disebut dengan domba ekor gemuk,. Pernahkan anda mendengar sebelumnya? Domba ekor gemuk ialah hewan […]

15 Cara Mencegah Jamur Pada Kucing Paling Efektif

Jamur atau biasa disebut dengan ringworm merupakan microsporum canis yang seringkali menyerang binatang peliharaan seperti kucing dan bisa menular pada manusia walau tidak menimbulkan masalah yang serius. Ada beberapa jenis jamur yang umumnya menyerang binatang peliharaan khususnya kucing yakni microsporum gypseum, kanis mikrosporum dan juga trichophyton. Jamur tersebut tidak hanya melekat pada tubuh kucing, namun […]

13 Cara Mengobati Kelinci Anggora Sakit Bagi Pemula

Kelinci anggora merupakan jenis kelinci yang memiliki bulu lebat dan tebal. Bulunya sangat bagus bahkan dapat digunakan untuk menghasilkan benang wool. Kelinci anggora memiliki ukuran tubuh paling kecil, ukuran dewasa beratnya sekitar 2,3 sd 3,3 kg saja. Karena keimutannya dan bulunya yang sangat lembut, kelinci anggora kini banyak dibudidayakan dan dijadikan sebagai hewan peliharaan. Dalam […]

15 Tanda Alergi pada Kucing yang Wajib Diketahui

Memelihara kucing sungguh suatu aktifitas yang menyenangkan, selain memiliki teman bermain dan bercerita seperti layaknya adik sendiri, merawat kucing juga dapat mengajarkan kasih sayang, tanggung jawab, dan perhatian pada hewan secara langsung. Meliht kucing yang dipelihara berkembang dan membesar tentu menjadi kebahagiaan tersendiri. namun kucing anda tentu membutuhkan perawatan khusus jika terjadi alergi yang mengganggu […]

15 Cara Ternak Bebek Peking Cepat Besar Bagi Pemula

Bebek peking ialah jenis bebek yang habitat aslinya berasal dari beijing, cina. Bebek peking menjadi hewan yang banyak dibudidayakan karena tingginya permintaan pasar setiap harinya dan kandungan gizinya yang tinggi. Makanan dari bebek peking baik daging dan telurnya diminati oleh orang dari berbagai kalangan karena terkanal akan kelezatan dagingnya yang berbeda dari bebek lain. Dagingnya […]

13 Cara Ternak Kroto dengan Botol Bekas Beserta Penjelasannya

Kroto adalah larva atau telur semut rang rang yang tidak asing lagi bagi para penggemar burung. Anda yang memiliki peliharaan burung berkicau di rumah tentu sangat akrab dengan kroto sebab meripakan pakan kaya nutrisi yang dapat membuat kicauan burung lebih merdu dan bulu lebih mengkilap. Semakin banyaknya orang yang memelihara burung berkicau, semakin banyak pula […]

10 Cara Merawat Musang di Musim Hujan Bagi Pemula

Musang kini disukai oleh sebagian orang untuk dijadikan hewan peliharaan dikarenakan daya tariknya dengan penampilan yang garang. Musang termasuk jenis omnivora (pemakan segalanya) dan merupakan hewan noktural (hewan malam) serta pemanjat yang baik. luwak Biasanya di musim hujan banyak hewan yang mudah sakit, begitu juga dengan hewan musang. Umumnya disebabkan karena menurunnya daya tahan tubuh. […]

15 Cara Menjinakan Kucing Liar Dengan Mudah

Kucing merupakan salah satu hewan yang populer di dunia. Kucing menjadi salah satu hewan yang favorit untuk dipelihara. Kucing memiliki tubuh yang menggemaskan juga mata yang lucu, banyaknya jenis atau ras kucing di dunia ini semakin menambah kepopulerannya sebagai salah satu hewan yang paling disayang manusia. Jika kita melihat media sosial seperti instagram atau youtube, […]