Anjing merupakan binatang peliharaan yang banyak dipilih untuk dijadikan pilihan oleh para pecinta binatang. Bukan tanpa alasan, hal ini disebabkan banyaknya pilihan spesies anjing yang dapat dipilih, jenisnya juga sangat beragam, mulai dengan tubuh kecil dan imut, hingga anjing bertubuh besar yang tampak garang. Anjing peliharaan ini pastinya merupakan binatang yang berharga bagi pemiliknya, mereka […]
Tag: makanan anjing
Selama ini, Anda mungkin hanya tahu anjing hanya makan daging. Bahkan, Anda mungkin lebih mengetahui kalau ada banyak jenis sayuran yang tidak boleh dimakan oleh anjing. Padahal, anjing juga bisa mengonsumsi daging, buah, dan sayur. Apa saja jenis sayuran yang bisa dikonsumsi oleh anjing? Anda bisa mengetahui selengkapnya di artikel ini. Mentimun Mentimun adalah salah […]
Sebagai seorang pemilik anjing peliharaan, kebutuhan makanan yang baik untuk anjing merupakan tanggung jawab yang harus Anda perhatikan. Namun, tahukah Anda bahwa di dunia ini terdapat beberapa makanan yang berbahaya bagi anjing? Makanan yang berbahaya bagi anjing ini biasanya mengandung bahan-bahan yang tidak cocok diberikan kepada anjing. Bahan-bahan ini dapat bereaksi negatif jika terkonsumsi oleh […]
Ketika memelihara hewan peliharaan, sebaiknya kita mengetahui jenis makanan apa saja yang boleh dan tidak boleh dikonsumsi oleh mereka. Hal ini berdasarkan fakta bahwa banyak hewan peliharaan yang mengalami keracunan dan tidak sedikit yang menemui kematian karena disebabkan oleh makanan yang dikonsumsinya. Oleh karena itu, sebagai pemelihara hewan, sebaiknya kita memahami kandungan dari jenis-jenis makanan […]
Anjing adalah hewan peliharaan yang tergolong lucu sekaligus mampu menjaga lantaran memiliki sifat melindungi dan setia. Dalam tips memelihara anjing untuk pemula, sebaiknya kita memerhatikan makanannya dan juga hal-hal apa saja yang cocok untuk anjing. Dalam hal ini adalah mengetahui makanan yang tidak boleh untuk anjing. Lantaran bisa saja, kita memberikan secara tidak sengaja makanan-makanan […]
Hewan anjing peliharaan merupakan hewan peliharaan paling populer di dunia. Penelitian menunjukkan 33% peliharaan keluarga ialah hewan anjing peliharaan. Bahkan penelitian ini menunjukkan bahwa 90% responden menganggap hewan anjing peliharaan merupakan bagian dari keluarga. Hewan anjing peliharaan memang terkenal sebagai hewan yang setia dan loyal. Tak heran mereka dibiarkan tidur satu atap dengan manusia. Bahkan […]
Memiliki hewan peliharaan merupakan salah satu gaya hidup atau hobby yang saat ini banyak dilakukan oleh beberapa orang di masyarakat., Diantara beberapa hewan peliharaan yang ada, anjing merupakan salah satu jenis hewan yang banyak dipelihara karena keunikan yang dimilikinya. Setiap pemiliki hewan peliharaan tentu menginginkan agar kondisi kesehatan anjing dan proses pertumbuhan maupun perkembangannya dapat […]
Merawat anak anjing harus dilakukan dengan benar dan tidak bisa disamakan seperti proses perawatan pada anjing dewasa. Hal ini perlu diperhatikan karena jika kondisi perawatan tidak dilakukan dengan benar maka bisa jadi terjadi kondisi berbahaya terhadap kesehatan anak anjing tersebut. Salah satu proses perawatan anak anjing yang perlu mendapat perhatian agar dilakukan secara benar adalah […]