Burung hantu merupakan spesies unggas yang jarang di temui secara langsung. Berbeda dengan jenis burung lainnya, banyak di pelihara dan di temui. Burung hantu atau owl ini mempunyai fisik chubby, terutama pada wajahnya. Matanya yang bulat melotot seringkali membuat orang ketakutan. Tak jarang orang mengenalnya dengan nama burung hantu di sebagian nusantara ini. Akan tetapi […]
Category: Burung
Burung hantu merupakan spesies burung yang banyak di takuti, terutama anak kecil. Jenis burung ini memakan daging, jadi memang cukup berbeda dengan burung peliharaan lain seperti kenari, perkutut, beo, pentet, dan beberapa jenis yang lainnya. Selain itu memang pada kenyataannya burung hantu atau owl ini jarang di pelihara rumahan. Namun untuk sebagian orang yang menyukai […]
Ada banyak jenis burung yang bisa di pelihara, namun tidak untuk jenis owl. Bukan sama sekali tidak boleh, tetapi umumnya memang jarang sekali burung hantu di pelihara. Akan tetapi untuk pecinta burung semua, memelihara burung hantu bukan suatu masalah. Meski terkadang terlihat seram, tetapi owl mempunyai ragam jenis yang menarik. Terlebih lagi jika anda pandai […]
Mempunyai burung di rumah sebagai peliharaan atau tanpa adanya burung memang cukup jauh berbeda. Sebagian mungkin akan merasa senang karena tidak terganggu oleh suaranya. Akan tetapi bagi beberapa pecinta burung hal ini sangat berbeda. Mereka lebih menganggap keadaan sepi atau gersang. Banyak jenis burung yang bisa di pelihara, sehingga ada banyak yang bisa anda pilih […]
Cucak ijo merupakan pilihan yang sangat baik bagi anda yang senang dengan suara burung unik. Selain itu, ada juga banyak penangkar yang sudah sukses beternak di bidang cucak ijo. Namun, salah satu masalah yang sering dihadapi adalah biaya yang harus dikeluarkan untuk merawat cucak ijo terutama jika dikhususkan untuk ternak. Perawatan cucak ijo harian juga […]
Burung perkutut bangkok merupakan salah satu jenis burung dengan suara terbaik yang bahkan bisa mengalahkan suara burung bangkok lokal. Untuk kalangan pencinta burung, perkutut bangkok juga memiliki harga yang tinggi namun tetap disukai banyak orang. Pada awalnya, burung perkutut bangkok ini dikatakan dibawa oleh pekerja romusake Thailand yang kemudian dibawa tentara Jepang pada tahun 1942 […]
Memelihara burung memang menjadi kegemaran sebagian besar orang, khususnya pria. Tapi kini, bukan hanya remaja dan dewasa yang menyukai burung tetapi anak-anak kecil pria juga terlihat suka. Salah satu jenis burung yang umum dan banyak di temui di perkampungan adalah dara. Selain itu, dara juga menjadi salah satu jenis burung terjangkau (murah) dan mudah di […]
Burung merupakan salah satu jenis unggas yang banyak macamnya. Burung juga menjadi salah satu hewan yang banyak di pelihara, baik untuk dijadikan hiburan dirumah mengisi waktu kosong atau memang sengaja di ternak untuk dijual. Apalagi budidaya burung saat ini menjadi wahana emas, banyak peminatnya. Misalnya saja ternak burung puyuh atau nama lainnya gemak menghasilkan uang […]
Dunia kicau menjadi habitat kedua para pecinta burung. Saat ini bukan saja kalangan anak muda atau orang dewasa saja, namun berbagai usia telah menyukai burung. Telah banyak yang memelihara segala jenis burung, mulai dari di ternak untuk di jual atau hanya sebagai aktivitas di rumah dan menghiasi rumah. Adapun berbagai burung yang bisa di pelihara […]
Salam pecinta burung sejati, mempunyai peliharaan di rumah memang menjadi kesenangan tersendiri. Salah satu yang umum di pelihara adalah burung dengan berbagai jenis, seperti kenari, beo, jalak, nuri, lovebird sampai dengan cendet. Nah, untuk burung yang mempunyai harga terjangkau namun bisa di latih hingga suara gacoran merdu adalah cendet. Pastinya anda pernah dan sering mendengar […]