7 Makanan Kelinci Anggora Agar Cepat Besar

Kelinci, tentu semua orang tahu dan sudah tidak asing dengan hewan yang satu ini tentunya. Tergolong hewan jinak, kelinci merupakan mamalia dari famili Leporidae, yang mana dapat ditemukan di banyak bagian bumi. Adapun cara berkembangbiak si kelinci adalah dengan cara beranak yang disebut vivipar. Jika melihat dari terdahulunya, kelinci memang menjadi hewan liar yang hidup […]

10 Hewan Terganas di Hutan Amazon

Bicara soal hutan, anda tentu sudah merinding membayangkannya karena sudah terdoktrin pada jiwa seseorang bahwa alas belantara identik dengan binatang buas. Tidak selalu begitu, karena ada beberapa kawasan hutan jati di sepanjang jalan namun tidak ada hewan buasnya. Disebut hutan karena luasnya yang cukup penuh dengan belantara rerimbunan dan pepohonan. Lantas bagaimana anda membayangkan hutan […]

10 Jenis Lobster Air Tawar yang Perlu Dikenali

Lobster adalah salah satu jenis hewan air yang banyak dikonsumsi, karena selain gurih dengan tekstur daging yang lembut ternyata didalamnya terkandung beberapa nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh. Adapun beberapa manfaat lobster bagi tubuh adalah sebagai berikut: Multivitamin Salah satu manfaatnya adalah guna mencukupi kebutuhan vitamin pada tubuh. Oleh karena itulah, mengapa Lobster dalam daftar menu […]

6 Cara Menangkap Jangkrik Mudah dan Sederhana

Bicara mengenai beberapa jenis hewan kecil, salah satunya yakni jangkrik. Tahukah anda dengan hewan yang satu ini? Dimana banyak ditemui pada area persawahan, maupun tempat-tempat bersemak lain. Ya, jangkrik merupakan salah satu jenis serangga yang berkerabat dekat dengan belalang. Suaranya yang nyaring tiap malam hampir menggoyahkan tidur masyarakat. Bukankah anda tentu pernah mendengarnya? Jangkrik tidak […]

7 Cara Melatih Anjing Kampung Agar Pintar

Anjing adalah hewan yang banyak dipelihara, dan macamnya sangat banyak dilihat dari jenisnya. Sedangkan secara umum penggambaran tentang hewan yang satu ini, anjing adalah mamalia yang telah mengalami domestikasi dari serigala. Tepatnya yakni sejak 15.000 tahun yang lalu, yang mana hal ini berdasarkan bukti dari genetik yang berupa penemuan fosil serta tes DNA. Sedangkan untuk […]

7 Penyebab Anjing Menggonggong Malam Hari

Anjing adalah salah satu jenis hewan peliharaan yang banyak di temui, khususnya warga yang memeliharanya. Terkadang beberapa lingkungan pecinta anjing akan membiarkan berkeliaran begitu saja, artinya sudah cukup jinak dan bukan merupakan anjing buas. Jika dilihat dari jenisnya, tentu akan sangat banyak sekali. Pecinta anjing akan menganggap semua jenis begitu cantik dan ingin memilikinya. Namun […]

8 Arti Kucing Mengeong di Depan Rumah yang Umum

Kucing merupakan salah satu jenis hewan yang banyak di sukai, namun meski begitu tidak jarang yang membencinya lantaran geli atau memang tidak suka karena tingkahnya. Banyak yang masih bertindak kasar pada hewan berkumis yang satu ini. Padahal, banyak yang menginginkan kucing hidup damai, dan mungkin anda adalah salah satu pecinta kucing tersebut. Penyuka kucing semua […]

7 Cara Membedakan Hamster Jantan dan Betina

Hamster merupakan salah satu hewan lucu, dan cukup banyak yang menjadikan piaraan dirumah. Biasanya anak-anak kecil sangat menyukainya. Bahkan orang dewasa pun tak kalah banyak menyukai hewan satu ini. Sayangnya, meski demikian masih saja ada yang menganggap bahwa hamster merupakan tikus, dan merasa geli. Sudah pernah di sampaikan bahwa kedua jenis hewan tersebut sangat berbeda […]

8 Cara Mengetahui Umur Kenari Dari Fisik

Burung kenari merupakan salah satu dari sekian banyak jenis burung kicau yang dijadikan peliharaan oleh penggemarnya, dan banyak di jumpai. Burung ini adalah tipe yang mempunyai suara indah merdu, selain itu bulunya pun mempunyai warna sangat cantik mengesankan. Sehingga hal itulah yang menjadikan daya tarik dan pesona tersendiri. Bahkan perawatan dari burung kenari ini sendiri […]

8 Tips Memilih Sapi untuk Kurban yang Baik dan Sesuai Syariat Islam

Berkurban sudah menjadi sunnah bagi seluruh umat islam, bagi yang tidak melaksanakan ibadah haji maka di lakukan hari raya idul adha yang terjadi setiap tanggal 10 Dzul Hijjah. Oleh karena itu, di dalam islam di sunnahkan melakukan kurban, meskipun tidak semuanya. Hal ini di sarankan bagi golongan yang mampu, dengan tujuan sebagai salah satu bentuk […]