Udang Vaname atau Litopenaeus vannamei menjadi salah satu spesies yang dibudidayakan oleh produsen udang di Indonesia. Udang vaname juga merupakan jenis udang yang bisa dimakan. Awalnya, udang Vaname dikenal dengan udang putih sebab kulit tipis yang menutupi tubuhnya berwarna putih kekuning-kuningan dan kakinya berwana putih juga. Dalam beberapa catatan, Udang Vaname yang masuk ke Indonesia […]
Tag: udang
Bicara mengenai seafood, tentunya anda berfikir bahwa akan banyak kelezatan yang diperoleh dari sebuah menu tersebut. Tentunya akan banyak juga hewan air yang bisa dikonsumsi selain ikan, seperti udang misalnya. Untuk jenis yang akan disampaikan pada topik kali ini adalah jenis air tawar. Udang air tawar adalah jenis yang hidup pada perairan tawar, bukan air […]
Udang merupakan salah satu komoditas hasil laut yang banyak dan melimpah secara alami di negara maritim seperti Indonesia. Selain di dapatkan melalui alam liarnya, udang juga dapat dihasilkan dari budidaya yang dilakukan oleh para petani udang. Kebutuhan udang sebagai komoditas hasil laut yang banyak dikonsumsi bukan hanya digunakan secara lokal namun banyak juga yang diekspor […]
Udang merupakan salah satu hasil perairan yang banyak diminati serta memiliki nilai gizi yang tinggi sehingga menjadi salah satu primadona bahan makanan selain ikan. Salah satunya udang windu atau yang memiliki nama latin penaeus monodon yang merupakan produk andalan daerah Pinrang. Seperti udang lain pada umumnya daging udang windu mengandung berbagai nutrisi penting yang diperlukan […]
Budidaya udang merupakan bidang usaha yang cukup menggiurkan mengingat permintaan pasar yang cukup tinggi terhadap sumber protein satu ini. Selain rasanya yang khas dan lezat udang memiliki kandungan protein tinggi sehingga banyak dicari untuk dikonsumsi. Jika anda tertarik membudidayakan udang maka salah satu hal penting yang harus diperhatikan adalah pemberian pakan yang tepat. Untuk budidaya […]
Udang Kara merupakan spesies udang yang banyak di buru, salah satunya untuk persediaan sajian di sebuah restoran maupun hotel. Masakan olahan udang jenis ini memang mempunyai kelezatan tersendiri. Kara adalah udang yang hidup pada air tawar dengan beberapa nutrisi yang bisa di dapatkan oleh siapa saja yang konsumsi hewan ini. Adapun kandungan di dalam udang […]
Udang adalah makanan laut yang amat disukai oleh sebagian besar orang, selain memiliki gizi yang tinggi dan baik untuk semua umur, udang juga memiliki rasa yang amat lezat terlebih jika mampu mengolah dengan cara dan masakan yang terbaik hingga menghasilkan masakan yang terasa amat lezat dan sama sekali tidak membosankan untuk sering sering dinikmati. Sebab […]
Sebelum anda memulai mempelajari cara budidaya udang dilahan sempit. Maka sebeiknya anda juga mengetahui terlebih dahulu apa saja jenis udang yang berpotensi dan mudah untuk dibudidayakan. Karena ini akan lebih mudah dalam melakukan pembudidayaan dengan memanfaatkan lahan sempit yang nantinya akan dijadikan tempat untuk budidaya udang tersebut. Bukankah ini lebih baik? Membudidayakan udang dengan memanfaatkan […]
Begitu berkembangnya olahan makanan laut atau yang kita kenal sebagai seafood di masyarakat, maka semakin berpotensi juga usaha untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Dari jenis makanan yang berupa ikan, cumi, lobster ataupun udang tentu akan menjadi komoditi utama untuk diolah dalam makanan laut ini. Namun, kepopuleran makanan laut ini juga diiringi dengan adanya makanan dengan olahan […]
Saat ini, mungkin tak jarang kamu melihat tempat – tempat makan yang mengusung tema makanan laut atau seafood, baik restoran besar ataupun restoran kecil seperti pedagang kaki lima yang menjajakan makanannya di pinggir jalan. Dari sekian banyak menu yang dijajakan, seringkali makanan yang menjadi rekomendasi adalah makanan yang berbahan dasar udang, meskipun harganya cukup menguras […]