8 Tanda Lovebird Sudah Jodoh yang Terlihat Jelas

Memelihara burung mempunyai tujuan masing-masing yang setiap orang berbeda. Ada kalanya memelihara untuk menunjukkan hobinya sebagai pecinta alias kicau mania, dan sebagian banyak dijadikan sebagai kesempatan berbisnis. Jika anda salah satu pecinta burung, alangkah baik tidak hanya mengoleksi sebagai hobi saja, namun mengatur bagaimana agar hobi tersebut menghasilkan uang dan menguntungkan. Jawabannya hanya satu, yakni […]

8 Cara Mengetahui Umur Lovebird

Meskipun burung cinta atau lovebird sudah menjadi salah satu jenis burung yang terkenal, namun masih saja ada pecinta burung yang masih awam seperti halnya membedakan jantan atau betina dan juga cara mengetahui umur Lovebird. Disamping itu, sebenarnya masih cukup banyak problematika para pecinta lovebird untuk mengetahui karakter setiap burung lovebird yang pada dasarnya memang sangat […]

8 Tanda Lovebird Sedang Mengeram

Banyak pembudidaya burung sejauh ini yang menjadikan sebagai salah satu hobi, kegiatan di waktu luang, sampai dengan sebagai langkah bisnis. Lalu bagaimana dengan anda sendiri? Tidak melulu ataupun tidak identik dengan pecinta burung, asalkan setiap orang mempunyai tujuan pasti bisa menjalankan ternak burung lovebird. Misalkan saja jika anda ingin berbisnis lovebird, tentu saja tidak harus […]

8 Tanda Telur Lovebird Tidak Menetas

Lovebird atau burung cinta merupakan salah satu jenis burung yang banyak di temui, banyak anda ketahui baik secara langsung ataupun hanya sebatas sebutan. Tetapi pada faktanya burung ini memang cukup banyak di pelihara dan dijadikan ternakan di rumah, tidak jarang ada yang di jalankan sebagai bisnis. Bagaimana dengan anda sendiri? Tentunya menjalankan sebuah bisnis itu […]

8 Cara Lovebird Bertelur Banyak dan Menguntungkan

Burung saat ini menjadi peliharaan sebagian besar orang di negeri ini. Mereka pecinta burung biasanya di kenal dengan Kicau Mania. Apakah anda juga termasuk salah satu kicau mania tersebut? Luangkan sedikit waktu untuk menyimak artikel tentang cara Lovebird bertelur banyak disini. Lovebird merupakan salah satu jenis burung yang umum diketahui, alias tidak asing. Bagi anda […]

8 Tanda Anjing Setia yang Harus Diketahui

Anjing adalah salah satu hewan yang mudah sekali untuk di latih atau di didik. Hewan yang satu ini memang identik dengan kecerdasan, sangat peka dengan lingkungan sekitar. Tidak sedikit orang yang memelihara anjing, dan bahkan banyak di temui pada perkotaan anda. Mungkin saja anda adalah salah satu orangnya, penyuka atau pecinta anjing. Bagaimana anda mengetahui […]

6 Cara Menghitung Umur Kelinci

Kelinci adalah salah satu jenis hewan yang sangat lucu dan menggemaskan. Tidak sedikit orang yang menyukai hewan bertelinga panjang tersebut. Kelinci juga banyak ditemui sehari-hari, di dalam kehidupan seperti pada lingkungan setempat. Meskipun keberadaannya masih kalah banyak sama halnya kucing yang bahkan hampir setiap hari dan setiap saat di temui. Akan tetapi kelinci mempunyai banyak […]

8 Tanda Anjing Selesai Melahirkan

Anjing, mungkin anda semua melihatnya setiap hari pada lingkungan sekitar. Ya, tentu saja karena anjing merupakan salah satu jenis hewan familiar yang mudah sekali di temui. Sama halnya kucing, anjing juga banyak peminatnya yang memelihara dengan baik. Jenisnya pun beragam, mulai dari yang biasa sampai dengan yang berbulu tebal dan populer. Jika anda pecinta anjing, […]

8 Cara Menghitung Umur Anjing Secara Umum dan Mudah

Anjing adalah salah satu hewan yang sering di jumpai, alias familiar sekali. Bagi pecintanya semua, mempunyai anjing sama halnya memiliki seorang teman atau sahabat dimanapun berada. Oleh karena itu tak heran jika dari kalangan pecintanya selalu memberikan kasih sayang utuh untuk sang piaraan tersebut. Kendati demikian tidak sedikit seseorang yang belum mengetahui usia pasti atau […]

8 Tanda Anjing Trauma yang Bisa Dikenali

Anjing merupakan salah satu jenis hewan peliharaan yang banyak di temui. Bahkan dalam kehidupan sehari-hari, hewan yang satu ini cukup familiar sekali. Cukup banyak orang yang merawat anjing sebagai hewan piaraan yang di cintai, dan bahkan tidak sedikit memberikan kasih sayang lebih pada anjingnya. Lantas mengapa masih ada yang tega memperlakukan hewan ini secara tidak […]